Dosen Sosiologi UMM Nilai Maraknya Balap Liar Lantaran Minimnya Ruang Ekspresi

Indonesiandaily.com – Dosen Sosiologi Universitas Muhammadiyah Malang menilai maraknya balapan liar. Lantaran masih minimnya ruang ekspresi di kalangan anak muda. Hal tersebut disampaikan oleh dosen Sosiologi  UMM Luluk Dwi Kumalasari, M.Si. Menurutnya  balap liar merupakan bagian dari masalah sosial yang dalam kajian sosiologi kerap dikategorikan sebagai kenakalan remaja. “Fenomena ini, tidak lahir dari satu faktor…

Dosen Sosiologi UMM Nilai Maraknya Balap Liar Lantaran Minimnya Ruang Ekspresi

Pemkot Batu Gelar Sarasehan Kesiapsiagaan  Jelang Nataru 

Indonesiandaily.com – Pemerintah Kota (Pemkot) Batu menggelar sarasehan menghadapi liburan natal dan tahun baru (Nataru). Serta antisipasi bencana alam sebagai upaya memperkuat kesiapsiagaan wilayah. Sebagai upaya menjaga kondusivitas serta memastikan pelayanan publik tetap berjalan optimal selama momentum akhir tahun. Kegiatan ini menghadirkan unsur Forkopimda dan jajaran pemerintahan hingga tingkat desa. Sebagai forum pembaruan situasi serta…

Pemkot Batu Gelar Sarasehan Kesiapsiagaan  Jelang Nataru 

UIN Malang Komitmen Keberlanjutan LAPP, Siapkan Tenaga Pendidik PTKIN yang Kompeten Dunia

Indonesiandaily.com – UIN Maulana Malik Ibrahim Malang berkomitmen terhadap Keberlanjutan Language and Academic Preparation Program (LAPP). Lewat program LAPP ini diyakini dapat menyiapkan tenaga pendidik dan peneliti PTKIN yang kompeten level dunia. Komitmen UIN Malang tersebut ditunjukan dengan menjadi tuan rumah penutupan kegiatan LAPP 2025. Kegiatan penutupan ini dilaksanakan secara hybrid dan diikuti oleh lima…

UIN Malang Komitmen Keberlanjutan LAPP, Siapkan Tenaga Pendidik PTKIN yang Kompeten Dunia

UNISMA Program KMM, Cetak Guru Madrasah Melek Digital dengan Berikan Pelatihan Canva 

Indonesiandaily.com – Universitas Islam Malang (UNISMA) dalam program Kandidat Magister Mengabdi (KMM) menyelenggarakan kegiatan pelatihan keterampilan digital bagi guru. Lewat program bertajuk “Penguatan Keterampilan Digital Guru Madrasah melalui Pelatihan Pembuatan Video Pembelajaran dan E-Book Interaktif Berbasis Canva”. Kegiatan pelatihan ini diselenggarakan di MTs Al-Qudsiyyah Cimanggu Kabupaten Sukabumi Provinsi Jawa Barat. Pelatihan dilaksanakan sebagai respon atas…

UNISMA Program KMM, Cetak Guru Madrasah Melek Digital dengan Berikan Pelatihan Canva 

UMM Berangkatkan Tim Bantuan Kebencanaan ke Sumatra, Optimalisasi Layanan Medis

Indonesiandaily.com – Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) memberangkatkan tim bantuan kebencanaan ke Sumatra Barat, Selasa (16/12/202. Tim ini akan menjalankan program bertajuk Optimalisasi Layanan Medis dan Dukungan Psikososial Pascabencana. Kampus ini dipercayai penuh oleh Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Kemendikti-Saintek). Terutama dalam menangani langsung lokasi terdampak bencana di Kabupaten Agam. Salah satu koordinator kegiatan, Dr…

UMM Berangkatkan Tim Bantuan Kebencanaan ke Sumatra, Optimalisasi Layanan Medis

Mahasiswa Humaniora UIN Malang Raih Prestasi di Kompetisi Wirausaha Tingkat Nasional

Indonesiandaily.com — Mahasiswa Fakultas Humaniora UIN Maulana Malik Ibrahim Malang meraih prestasi membanggakan pada ajang Kompetisi Wirausaha Tingkat Nasional 2025. Adalah Mochamad Muzaky Abdurrahman, mahasiswa Prodi Bahasa dan Sastra Arab (BSA) yang berhasil meraih Juara II. Dalam kompetisi yang diselenggarakan oleh Pesantren Wirausaha Kalasuba Indonesia pada 13–14 Desember 2025. Dalam even tersebut, Abdul berkolaborasi dengan…

Mahasiswa Humaniora UIN Malang Raih Prestasi di Kompetisi Wirausaha Tingkat Nasional

UM Pertahankan Predikat Informatif 4 Tahun Berturut-turut dalam Anugerah KIP

Indonesiandaily.com – Universitas Negeri Malang (UM) mempertahankan predikat informatif selama empat tahun berturut-turut. Predikat tersebut diraih dalam ajang Anugerah Keterbukaan Publik (KIP), yang diikuti puluhan badan publik dari berbagai sektor. Komisioner Komisi Informasi Pusat, Rospita Vici Paulyn, menegaskan bahwa keterbukaan informasi bukan sekadar kewajiban administratif. Melainkan kebutuhan fundamental dalam tata kelola lembaga publik. Ia juga…

UM Pertahankan Predikat Informatif 4 Tahun Berturut-turut dalam Anugerah KIP

Pasca Bencana Telkom Group Ngebut, Pastikan Nataru Konektivitas Masyarakat Lancar

Indonesiandaily.com  – Direktur Utama PT Telkom Indonesia, Dian Siswarini, menegaskan event Natal 2025 dan Tahun Baru  2026 memiliki tantangan tersendiri. Lantaran dua momen besar tersebut beriring dengan pasca bencana Sumatera Utara, Sumatera Barat, dan Aceh. “Proses pemulihan membutuhkan waktu, namun untuk memberikan layanan maksimal kepada masyarakat, Telkom Grup ngebut, bergerak cepat,” ujarnya saat berkunjung ke…

Pasca Bencana Telkom Group Ngebut, Pastikan Nataru Konektivitas Masyarakat Lancar

Diikuti 3.200 Pelari, Lanud Abd Saleh Gelar Air Force Run ke-5 di Penghujung 2025

Indonesiandaily.com – Lanud Abd Saleh kembali menggelar Air Force Run (AFR) ke-5. Acara spektakuler ini diselenggarakan pada Ahad (14/12) di penghujung tahun 2025. Diikuti lebih dari 3.200 peserta dari berbagai daerah. Para pelari beradu stamina pada dua kategori lomba, yakni 5 kilometer dan 10 kilometer, dengan rute unik di kawasan pangkalan udara. Tentunya hal ini…

Diikuti 3.200 Pelari, Lanud Abd Saleh Gelar Air Force Run ke-5 di Penghujung 2025

Perumda Tugu Tirta Raih Predikat BUMD Air Minum Terbaik di Ajang Kovablik Jatim

Indonesiandaily.com – Perumda Air Minum Tugu Tirta Kota Malang, meraih Predikat BUMD Air Minum Terbaik, menyisihkan 260 lintas instansi. Predikat membanggakan Kota Malang ini diperoleh dalam ajang bergengsi Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (Kovablik) Jawa Timur 2025 yang digelar di Surabaya, Jumat (12/12). Inovasi unggulan HIDRANTS MBR (Harmonisasi dan Integrasi Data Penerima Manfaat untuk Air Minum…

Perumda Tugu Tirta Raih Predikat BUMD Air Minum Terbaik di Ajang Kovablik Jatim