Sapteng Nunggal

Cegah Bunuh Diri, Dosen Psikologi UMM Ajak Mahasiswa Memanfaatkan Dukungan Psikologis

Indonesiandaily.com – Dosen Psikologi Universitas Muhammadiyah Malang mengajak seluruh mahasiswa untuk memanfaatkan dukungan psikologis. Hal ini menyingkapi kejadian bunuh diri mahasiswa yang ditengarai akibat tekanan akademik. Dosen Fakultas Psikologi UMM, Uun Zulfiana MPsi menjelaskan bahwa keputusan ekstrem seperti mengakhiri hidup kerap dipicu oleh tekanan berlapis. Namun, ia menegaskan bahwa tindakan tersebut bukanlah solusi bagi persoalan…

Cegah Bunuh Diri, Dosen Psikologi UMM Ajak Mahasiswa Memanfaatkan Dukungan Psikologis

UB Dirikan Crisis Center untuk Pastikan Bantuan Membumi ke Mahasiswa Terdampak Bencana Sumatera

    Indonesiandaily.com – Universitas Brawijaya (UB) membuka Crisis Center untuk verifikasi bantuan bagi Mahasiswa Terdampak Bencana Sumatera. Langkah ini diambil untuk memastikan bahwa seluruh mahasiswa yang terdampak bencana tersebut mendapatkan bantuan tepat, cepat, dan sesuai kebutuhan. Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan, Dr Setiawan Noerdajasakti SH MH mengawasi langsung proses pendataan dokumen mahasiswa terdampak. Ia…

UB Dirikan Crisis Center untuk Pastikan Bantuan Membumi ke Mahasiswa Terdampak Bencana Sumatera

Jaka Rara Fakultas Humaniora UIN Malang Dinobatkan, Cetak Mahasiswa Jadi Agen Perubahan

Indonesiandaily.com – Jaka dan Rara Fakultas Humaniora Universitas Islam Negeri (UIN) Malang telah dinobatkan. Kompetisi bertujuan untuk mencetak mahasiswa yang siap menjadi agen perubahan. Patut diakui, puncak Grand final Jaka Rara Fakultas Humaniora 2025 menjadi saksi lahirnya dua sosok inspiratif baru dari kalangan mahasiswa. Dengan mengambil tempat di ruang Teater Fakultas Humaniora pada, Rasya Murdian…

Jaka Rara Fakultas Humaniora UIN Malang Dinobatkan, Cetak Mahasiswa Jadi Agen Perubahan

Pascasarjana UIN Malang Terima Kunjungan IAI Darul Fatah Lampung Serta Gelar Seminar

Indonesiandaily.com — Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim Malang menerima kunjungan pendidikan dari Institut Agama Islam (IAI) Darul Fatah Lampung. Silaturahmi ini sekaligus dalam rangka pelaksanaan seminar bertema “Islamic Education 4.0: Integrasi Teknologi untuk Pendidikan Karakter.” Kegiatan ini dihadiri oleh 170 mahasiswa dan dosen pembimbing dari tiga program studi. Yaitu Pendidikan Bahasa Arab (PBA), Pendidikan Agama…

Pascasarjana UIN Malang Terima Kunjungan IAI Darul Fatah Lampung Serta Gelar Seminar

Dewan Kritik Tajam Pemkot Malang yang Dianggap Gagal Tangani Banjir 

Indonesiandaily.com – Dewan Legislatif Kota Malang kritik tajam Pemerintah Kota (Pemkot) Malang yang dianggap gagal menangani banjir. Dewan menyoroti kejadian banjir 4 Desember kemarin sebagai kegagalan mitigasi Pemkot Malang. Hal tersebut disampaikan oleh anggota DPRD dari Dapil Klojen, H. Bayu Rekso Aji. Menurutnya, banjir yang melanda Kota Malang pada 4 Desember 2025 membuka fakta bahwa…

Dewan Kritik Tajam Pemkot Malang yang Dianggap Gagal Tangani Banjir 

Prodi Pendidikan Matematika FKIP Unisma Buka Program Pra University

Indonesiandaily.com – Prodi Pendidikan Matematika FKIP Universitas Islam Malang (Unisma) membuka pelaksanaan Program Pra University 2025–2026. Yakni sebuah program pembinaan akademik dan kompetisi yang ditujukan untuk siswa SMA/MA/SMK/Pesantren di seluruh Indonesia. Program ini telah dimulai yang dirangkai kegiatan pembelajaran yang digelar secara daring setiap akhir pekan. Menurut Ketua Prodi Pendidikan Matematika  Unisma, Isbadar Nursit SPd…

Prodi Pendidikan Matematika FKIP Unisma Buka Program Pra University

Jelang Hari Antikorupsi, Pemkot Batu Kolaborasi dengan Aparat Penegak Hukum

Indonesiandaily.com – Menjelang peringatan Hari Antikorupsi Sedunia (Hakordia) 2025 pada 9 Desember 2025, Pemkot Batu menggelar Focus Group Discussion (FGD) bertajuk “Kolaborasi Pemerintah Kota Batu dengan Aparat Penegak Hukum sebagai Wujud Satu Aksi Basmi Korupsi di Masa Kitab Undang-Undang Hukum Pidana (KUHP) Nasional untuk Kemakmuran Rakyat”. Berlangsung di Graha Pancasila, Balai Kota Among Tani, Senin…

Jelang Hari Antikorupsi, Pemkot Batu Kolaborasi dengan Aparat Penegak Hukum

UMM Raih Predikat Terbaik di Abdidaya Ormawa, Berkat Inovasi SolarSonic Pengendali Tikus

Indonesiandaily.com – Universitas Muhammadiyah Malang (UMM) meraih predikat terbaik Nasional pada Abdidaya Ormawa 2025. Ini berkat inovasi “Integrasi Smart Farming 5.0 Berbasis SolarSonic IoT Guard untuk Efisiensi Pengendalian Hama Tikus dan Burung pada Padi di Desa Ampeldento.” Karya inovasi ini berhasil menoreh prestasi pada kategori Realisasi Kemitraan Terkuat serta Poster Paling Lengkap. Penemuan baru tersebut…

UMM Raih Predikat Terbaik di Abdidaya Ormawa, Berkat Inovasi SolarSonic Pengendali Tikus

Prodi Magister Sastra Arab UIN Malang Rangkul Alumni untuk Dampingi Mahasiswa Selesaikan Tesis

Indonesiandaily.com – Program Studi (Prodi) Magister Bahasa dan Sastra Arab Universitas Islam Negeri (UIN) Malik Ibrahim Malang merangkul alumni. Sinergitas ini untuk mendampingi mahasiswa yang sedang menyelesaikan tugas akhir. Prodi Magister Sastra Arab UIN Malang memang berkomitmen untuk memberikan pelayanan terbaik bagi para mahasiswanya. Salah satu wujudnya, ialah dengan memberikan layanan pendampingan bagi mahasiswa yang…

Prodi Magister Sastra Arab UIN Malang Rangkul Alumni untuk Dampingi Mahasiswa Selesaikan Tesis

Mahasiswa Akuntansi UIN Malang Raih Medali di International Science and Invention Fair 

Indonesiandaily.com – Mahasiswa Prodi Akuntansi UIN Maulana Malik Ibrahim Malang yang berhasil meraih Silver Medal. Prestasi tersebut ia raih dalam kategori Karya Tulis Ilmiah di ajang International Science and Invention Fair 2025. Adalah Akmal Naufal, mahasiswa jurusan Akuntansi UIN Malang yang berhasil meraih Silver Medal. Ia membawa pulang prestasi tersebut di kategori Karya Tulis Ilmiah…

Mahasiswa Akuntansi UIN Malang Raih Medali di International Science and Invention Fair